Paket Haji

Travel Haji Plus / Khusus Berpengalaman

Sekarang anda tak perlu mengantri puluhan tahun untuk bisa berangkat haji menunaikan rukun islam ke-5. Berangkat bersama travel haji Daru Haromain, perjalanan anda selama menunaikan ibadah haji menjadi semakin bermakna dan tak terlupakan.

haji khusus

Haji Khusus / Plus

Haji adalah rukun islam ke-lima yang wajib untuk umat muslim melaksanakannya minimal sekali seumur hidup. Bagi anda yang sudah mampu dan memiliki rejeki yang cukup, sangat diwajibkan untuk melaksanakan ibadah haji. Ibadah haji sekarang untuk negara Indonesia masa tunggunya diatas 25 tahun. Sangat lama untuk anda yang berusia diatas 30 tahun.

Nah, bagi anda yang ingin cepat-cepat dan tidak mau menunggu lama, pilihan terbaik adalah dengan paket haji plus atau haji khusus. Solusi ini cocok untuk anda yang ingin cepat cepat naik haji tanpa menunggu terlalu lama. Haji plus waktu tunggu keberangkatan di sekitar 6 sampai 7 tahun saja. Fasilitas yang akan anda dapatkan sangat berkualitas dibanding dengan haji reguler. 

Keunggulan

  • Makanan Indonesia
  • Kereta Cepat
  • City Tour
  • Pembimbing/Muthowif berpengalaman
  • Dokumentasi
  • Maskapai terbaik
  • Hotel terdekat dari masjid dan bintang 5 /setaraf
  • Transportasi ber-AC saat di saudi
  • Perlengkapan kami sediakan
  • Buku panduan umroh best seller

Akomodasi

Akomodasi untuk paket haji plus atau haji khusus berbeda dengan haji reguler biasa. Kami menyediakan faslitas terbaik bagi jama’ah dari mulai maskapai terbaik, hotel bintang 5 dan makanan terbaik untuk anda.

Hotel Mekah Terbaik

Hotel Madinah Terbaik

Landing Jeddah

X

Not Include

Thaif City Tour

Free

Muthowif profesional

Free

Manasik Haji

Free

Buku Panduan Haji

Form Konsultasi

Butuh Bantuan?

Edit Template
haji khusus

Itinenary Umroh Gold

Itenarary menyesuaikan program

Harga Sudah Termasuk

  • Muthawwif Profesional
  • Hotel Makkah M- adinah sesuai program
  • Makan 3x sehari
  • Tiket PP kelas ekonomi
  • Manasik haji
  • Hotel Transit ( sebelum haji sekamar ber-4 )
  • Tenda Armina
  • hadyu Tamattu
  • V1s4 haji dan Asuransi
  • Handling Airport
  • Bus transportasi AC
  • Zamzam 5 lt
  • Perlengkapan

HARGA BELUM TERMASUK

  • Biaya paspor
  • Kelebihan bagasi
  • Transport dari daerah ke JKT
  • Biaya upgrade kamar jika kamar yang dipesen tidak tersedia
  • Kursi Roda
  • Tour Tambahan
  • Keperluan pribadi diluar program
alur perjalanan haji
  1. Warga negara Indonesia.
  2. Sehat jasmani dan rohani.
  3. Melampirkan Dokumen:
    • Passport 2 suku kata nama, berlaku 6 bulan sebelum keberangkatan.
    • Fotokopi KTP (Akte Lahir untuk anak).
    • Fotokopi Kartu Keluarga.
    • Fotokopi Sertifikat Vaksin Booster.

SYARAT & KETENTUAN PENDAFTARAN JAMAAH DARUL HAROMAIN

  1. Jamaah resiko tinggi harus di damping pihak keluarga (mempunyai Riwayat penyakit atau sudah usia lanjut).
  2. Jika Jamaah meninggal di Arab Saudi maka jenazah tidak dapat dipulangkan ke
    Indonesia.
  3. Jamaah membayar DP Umroh Rp. 5.000.000 (Lima Juta Rupiah) pada saat pendaftaran.
  4. Jamaah harus melakukan pembayaran tahap II H-46 sebesar 50% dari harga paket.
  5. Pelunasan paling lambat 1 Bulan s/d 3 Minggu sebelum tanggal keberangkatan.
  6. Apabila 1 Bulan s/d 3 Minggu sebelum keberangkatan tidak melakukan pelunasan
    kami anggap mengundurkan diri atau,
  7. Jika melakukan pembatalan ketentuannya sebagai berikut:
    • Pembatalan setelah membayar DP Umroh akan dikenakan potongan Rp. 1.500.000 dari DP Umroh
    • Pembatalan H-45 sampai H-31 dari Tanggal Keberangkatan dikenakan Potongan 25% dari Harga Paket
    • Pembatalan H-30 sampai H-15 dari Tanggal Keberangkatan dikenakan Potongan 75% dari Harga Paket
    • Pembatalan H-14 sebelum keberangkatan dipotong 100% dari Biaya Paket
  8. Jika calon Jamaah sakit atau meninggal dunia H-15 maka dapat digantikan oleh pihak keluarga.
  9. Jika calon Jamaah sakit atau meninggal dunia H-14 sebelum keberangkatan, dapat
    digantikan dengan calon Jamaah atau Keluarga yang lain dengan catatan dikenakan
    Biaya Tambahan Tiket baru atau pergantian nama di Tiket sesuai dengan kebijakan
    Maskapai dan penyesuaian harga kamar yang tersedia.
  10. Jika ada pergantian calon jamaah H-14 maka akan mengacu kepada aturan tiket, v1s4 dan hotel yang akan digunakan.
  11. Harga yang tercantum di Flyer sewaktu-waktu dapat berubah melihat kondisi dan
    kebijakan yang berlaku dari Maskapai, Pemerintah Indonesia dan Pemerintah Saudi
    Arabia.

Paket Haji Lainnya

Segerakan ibadah haji anda bersama Darul Haromain travel haji. Pilih paket haji yang sesuai dengan kebutuhan anda.

haji khusus

Langsung Dapat Porsi

Haji Khusus

23 Hari

Hotel Madinah

Hotel Mekkah

saudia-airlines-logo

Harga mulai

$5000/pax

Haji Furoda

Haji Furoda

Haji Furoda

30 Hari

Hotel Madinah

Hotel Mekkah

qatar-logo

Harga mulai

---

Edit Template

Dokumentasi

haji khusus plus
haji khusus
haji plus 1
haji khusus

Darul Haromain didirikan sejak tahun 2013. Berpengalaman dan berkomitmen dalam melayani tamu-tamu Allah berkunjung ke Baitullah secara aman dan nyaman.

Ijin Umroh Resmi Kemenag No 1022/2019

Ijin Haji Resmi No. 01072200074990002

© 2024 PT Darul Haromain

Layanan

Konsultasi Umroh

Kantor

Kantor Cabang Lombok

Kantor Cabang Lampung

Kantor Cabang Jambi